Persatuan Ahli Farmasi Indonesia (PAFI) merupakan organisasi profesi yang mewadahi para ahli farmasi di Indonesia. Di Sumatera Utara, PAFI memiliki peran penting dalam meningkatkan kualitas layanan kefarmasian dan berkontribusi pada kesehatan masyarakat.
Peran Penting PAFI Sumatera Utara
PAFI Sumatera Utara memiliki beberapa peran penting, antara lain mewadahi dan mempersatukan para ahli farmasi di Sumatera Utara dan meningkatkan mutu pendidikan dan pelatihan bagi para ahli farmasi.
Selain itu PAFI Sumatera Utara juga melakukan kegiatan untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi kefarmasian. Memperjuangkan kepentingan para ahli farmasi. Serta berperan aktif dalam meningkatkan pelayanan kefarmasian kepada masyarakat.
Baca juga: PAFI Bagansiapiapi: Profesionalisme dan Kontribusi Tenaga Farmasi
Informasi Kontak PAFI Sumatera Utara
Bagi kamu yang ingin mendapatkan informasi lebih lanjut tentang PAFI Sumatera Utara, berikut adalah beberapa informasi kontak PAFI di Sumatera Utara yang dapat kamu hubungi:
PAFI Kabupaten Padang Lawas
Alamat: Jl. Sibuhuan Kabupaten Padang Lawas Sumatera Utara
Email: admin.pafikabpadanglawas@gmail.com
Website: https://pafikabpadanglawas.org/
PAFI Kabupaten Padang Lawas Utara
Alamat: Jl. Nagasati Kabupaten Padang Lawas Utara Sumatera Utara
Email: admin.pafikabpadanglawasutara@gmail.com
Website: https://pafikabpadanglawasutara.org/
Eksplorasi konten lain dari Ariefrd.id
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.